AGENDA PERJALANAN UMROH START SURABAYA ARMINAREKA PERDANA
HARI KE 1: SURABAYA - HONGKONG
- 06.00 WIB, jamaah diharapkan berkumpul di Terminal Bandara Internasional Juanda di Pusat Informasi Angkasa Pura.
- Setelah briefing dan doa bersama, pukul 08.00 WIB, jamaah kemudian bertolak ke Hongkong dengan pesawat Cathay Pacific
- 13.00 WH, jamaah tiba di Hongkong dan istirahat di hotel.
- Bagi yang ikut program CITY TOUR, dari bandara jamaah akan dijemput bus untuk CITY TOUR HONGKONG, mengunjungi Avenue of The Stars, Kowloon Mosque Islamic Center, JC Jewerly dan Victoria Peak.
- Jamaah kemudian menuju Bandara Chek Lap Kok Hongkong untuk melanjutkan perjalanan ke Jeddah.
HARI KE 2: HONGKONG - JEDDAH- MADINAH
- 09.40 WSA, Jamaah tiba di Jeddah,dan langsung menuju Madinah dengan Bus AC
- 16.00 WSA, Jamaah tiba di Madinah dan cek in di hotel untuk beristirahat
HARI KE 3: MADINAH
- Setelah Shalat Subuh dan sarapan, pukul 07.00 WSA, jamaah akan berziarah ke Makam Rasulullah SAW dan shalat di Raudhah dalam Masjid Nabawi. Raudhah merupakan salah satu tempat mustajab berdoa.
- Acara Bebas dan memperbanyak ibadah di Masjid Nabawi
HARI KE 4: MADINAH
- Setelah Shalat Subuh dan sarapan, pukul 07.00 WSA, jamaah akan CITY TOUR MADINAH berziarah ke Masjid Quba, Masjid Qiblatain, Masjid Sab’ah (Masjid Tujuh), Jabal Uhud, Jabal Magnit, Percetakan Al Quran dan berakhir di Pasar Kurma
- Acara Bebas dan memperbanyak ibadah di Masjid Nabawi
HARI KE 5: MADINAH - MAKKAH
- 14.00 WSA, Selesai makan siang, jamaah bersiap-siap cek out hotel menuju Makkah dengan Bus AC, sebelumnya mengambil Miqot di Bir Ali.
- 20.00 WSA, Jamaah tiba di Makkah dan cek in hotel untuk beristirahat sejenak dan jamaah kemudian melaksanakan UMROH PERTAMA
HARI KE 6: MAKKAH
- Acara Bebas dan Memperbanyak Ibadah di Masjidil Haram
HARI KE 7: MAKKAH
- Setelah Shalat Subuh dan sarapan, pukul 07.00 WSA jamaah akan CITY TOUR MAKKAH berziarah ke Padang Arafah, Jabal Rahmah, Jabal Qubais, Masjid Namiroh, Masjid Al Masy’aril Haram, Muzdalifah, Mina, Jabal Tsur, Gua Hira, dan berakhir di Masjid Ji’ronah untuk mengambil Miqot
- Jamaah kembali ke hotel untuk beristirahat sejenak dan jamaah kemudian melaksanakan UMROH KEDUA.
HARI KE 8: MAKKAH - JEDDAH
- 10.00 WSA, Jamaah melaksanakan Tawaf Wada’
- 14.00 WSA, Jamaah berangkat ke Jeddah dengan bus AC
- 16.00 WSA, Jamaah tiba di Jeddah dan cek in hotel untuk beristirahat.
HARI KE 9: JEDDAH – HONGKONG
- Setelah Shalat Subuh dan sarapan, pukul 07.00 WSA, jamaah akan singgah di Balad Corniche Center dan CITY TOUR JEDDAH ke Makam Sayyidah Hawa, Masjid Terapung dan Laut Merah.
- Jamaah kemudian menuju Bandara King Abdul Aziz untuk berangkat ke Hongkong dengan pesawat Cathay Pacific
HARI KE 10: HONGKONG - SURABAYA
- 05.00 WH, Jamaah tiba di Hongkong dan istirahat di hotel
- 15.50 WH, Jamaah menuju Bandara Chek Lap Kok Hongkong untuk melanjutkan perjalanan ke Surabaya dengan pesawat Cathay Pacific
- 19.30 WIB, Insya Allah, jamaah tiba di Surabaya dan perjalanan ibadah kita selesai dan ibadah kita selesai.
NB : Tanpa mengurangi nilai ibadah, jadwal dapat berubah sewaktu-waktu melihat situasi & kondisi
PT ARMINAREKA PERDANA SURABAYA
Penyelenggara Perjalanan Umroh & Haji Plus sejak 1990
Izin Umroh D/146 th 2012 & Izin Haji Plus D/230 th 2012
Kantor Perwakilan Surabaya - Jawa Timur
Divisi Marketing Lima Utama Sukses
Konsorsium Juanda Surabaya
Jl. Semolowaru Elok AL 2
031-7111 3345
www.arminarekajatim.blogspot.com
KANTOR PUSAT PT ARMINAREKA PERDANA
Gedung Menara Salemba Lt.V
Jl.Salemba Raya No.05 Jakarta Pusat 10440
Telp: 021.3984 2982, 3984 2964
Fax : 021.3984 2985
www.arminarekaperdana.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar